Akuntansi adalah pengukuran, penjabaran, atau pemberian kepastian mengenai informasi yang akan membantu manajer, investor, otoritas pajak dan pembuat keputusan lain untuk membuat alokasi sumber daya keputusan di dalam perusahaan, organisasi,
dan lembaga pemerintah. Akuntansi adalah seni dalam mengukur,
berkomunikasi dan menginterpretasikan aktivitas keuangan. Secara luas,
akuntansi juga dikenal sebagai "bahasa bisnis".[1]
Akuntansi bertujuan untuk menyiapkan suatu laporan keuangan yang akurat
agar dapat dimanfaatkan oleh para manajer, pengambil kebijakan, dan
pihak berkepentingan lainnya, seperti pemegang saham, kreditur, atau
pemilik. Pencatatan harian yang terlibat dalam proses ini dikenal dengan
istilah pembukuan. Akuntansi keuangan adalah suatu cabang dari
akuntansi dimana informasi keuangan pada suatu bisnis dicatat,
diklasifikasi, diringkas, diinterpretasikan, dan dikomunikasikan.
Auditing, satu disiplin ilmu yang terkait tapi tetap terpisah dari
akuntansi, adalah suatu proses dimana pemeriksa independen memeriksa laporan keuangan
suatu organisasi untuk memberikan suatu pendapat atau opini - yang
masuk akal tapi tak dijamin sepenuhnya - mengenai kewajaran dan
kesesuaiannya dengan prinsip akuntansi yang berterima umum.
Praktisi akuntansi dikenal sebagai akuntan. Akuntan bersertifikat resmi memiliki gelar tertentu yang berbeda di tiap negara. Contohnya adalah Chartered Accountant (FCA, CA or ACA), Chartered Certified Accountant (ACCA atau FCCA), Management Accountant (ACMA, FCMA atau AICWA), Certified Public Accountant (CPA), dan Certified General Accountant (CGA). Di Indonesia, akuntan publik yang bersertifikat disebut CPA Indonesia (sebelumnya: BAP atau Bersertifikat Akuntan Publik)
bersumber di : http://id.wikipedia.org/wiki/Akuntansi
Minggu, 10 Mei 2015
Rpp
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah :
Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X
(sepuluh) / 1
Standar Kompetensi: 1. Memahami permasalahan ekonomi dalam kaitannya dengan kebutuhan manusia, kelangkaan dan
sistem ekonomi.
Kompetensi Dasar : 1.1 Mengidentifikasi
kebutuhan manusia.
Indikator Pencapaian
Kompetensi : 1. Mendeskripsikan pengertian
kebutuhan.
2. Mendeskripsikan jenis-jenis kebutuhan.
3.Mengidentifikasi hal-hal yang mempengaruhi kebutuhan.
4. Mengidentifikasi pengertian benda pemuas kebutuhan.
5.Mendeskripsikan macam-macam benda pemuas kebutuhan.
6. Mendeskripsikan kegunaan benda pemuas kebutuhan.
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian kebutuhan.
b) Siswa dapat mendeskripsikan jenis-jenis kebutuhan.
c) Siswa dapat mengidentifikasi hal-hal yang mempengaruhi kebutuhan.
d)
Siswa dapat mengidentifikasi pengertian benda
pemuas kebutuhan.
e) Siswa dapat mendeskripsikan macam-macam benda pemuas kebutuhan.
f) Siswa dapat mendeskripsikan kegunaan benda pemuas kebutuhan.
Karakter
siswa yang diharapkan :
§
Kerja keras, Jujur, saling menghargai.
Kewirausahaan
/ Ekonomi Kreatif :
§
Kerja keras, jujur, saling menghargai orang
lain, , inovatif,
B. Materi Pokok
Kebutuhan
manusia
C. Uraian Materi
a)
Pengertian kebutuhan
b)
Macam-macam kebutuhan
c)
Hal-hal yang mempengaruhi kebutuhan
d)
Pengertian benda pemuas kebutuhan
e)
Macam-macam benda pemuas kebutuhan
f)
Kegunaan benda pemuas kebutuhan
D. Pendekatan
Kontekstual
E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok
\
Strategi Pembelajaran
Tatap Muka
|
Terstruktur
|
Mandiri
|
·
Memahami
permasalahan ekonomi dalam kaitannya dengan kebutuhan manusia, kelangkaan,
dan sistem ekonomi.
|
·
Mencari informasi
tentang pengertian kebutuhan manusia melalui berbagai macam sumber.
|
·
Siswa dapat Mengidentifikasi
kebutuhan manusia.
|
F. Skenario
Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru mengingatkan dan
mengembangkan pengetahuan siswa tentang kebutuhan siswa sendiri dan pengertian
kebutuhan pada umumnya. Kemudian guru mempersilakan siswa memasuki ruang audio
visual untuk melihat tayangan yang berhubungan dengan pemenuhan kebutuhan atau
melakukan kunjungan ke pasar di daerah sekitar. Selama kegiatan tersebut, guru
menghimbau siswa untuk mencatat hal-hal yang penting.
b.
Motivasi
Pemenuhan kebutuhan
adalah salah satu kegiatan ekonomi yang sangat mendasar. Pada pemenuhan
kebutuhan, terlihat sikap seseorang dalam perencanaan perjalanan hidupnya.
2. Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam
kegiatan eksplorasi, guru:
a. Siswa dapat mendeskripsikan pengertian kebutuhan.(nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
Elaborasi
Dalam
kegiatan elaborasi, guru:
a. Siswa
dikelompokkan menjadi enam kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).(nilai yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling
menghargai.);
b.
Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pengertian kebutuhan.(nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan jenis-jenis kebutuhan.(nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mengidentifikasi hal-hal yang
mempengaruhi kebutuhan.(nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mengidentifikasi pengertian benda
pemuas kebutuhan.(nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
f. Kelompok kelima diberi tugas untuk mendeskripsikan macam-macam benda
pemuas kebutuhan.(nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
g. Kelompok keenam diberi tugas untuk mendeskripsikan kegunaan benda pemuas
kebutuhan.(nilai yang
ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
h. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan
kelompok yang lain menanggapi.(nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
i. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.(nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
Konfirmasi
Dalam
kegiatan konfirmasi, Siswa:
a.
Menyimpulkan tentang
hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
b.
Menjelaskan tentang hal-hal yang
belum diketahui. (nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.)
a. Guru
dan siswa melakukan refleksi. (nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
b.
Penilaian. (nilai yang ditanamkan: Kerja
keras, Jujur, saling menghargai.);
- Tes lisan dengan beberapa pertanyaan (kognitif)
- Lembar pengamatan (afektif)
- Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa
mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi (nilai
yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.);
G. Sumber dan Alat
Buku teks, OHP, spidol
Mengetahui,
Kepala Sekolah
|
, Juli 2011
Guru mapel Ekonomi
|
Selasa, 05 Mei 2015
Silabus ekonomi
Nama Sekolah :
Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas/Program : X
Semester : 1
Standar Kompetensi : 1. Memahami permasalahan ekonomi dalam
kaitannya dengan kebutuhan manusia, kelangkaan, dan sistem ekonomi.
Alokasi Waktu : 10 x 45
menit
Kompetensi Dasar
|
Nilai
Budaya Dan Karakter Bangsa
|
Kewirausahaan/
Ekonomi
Kreatif
|
Materi Pembelajaran
|
Kegiatan Pembelajaran
|
Indikator Pencapaian Kompetensi
|
Penilaian
|
Alokasi Waktu (menit)
|
Sumber/ Bahan/
Alat
|
1.1 Mengidentifikasi
kebutuhan manusia
1.2 Mendeskripsikan
berbagai sumber ekonomi yang langka dan kebutuhan manusia yang tidak terbatas
1.3 Mengidentifikasi
masalah pokok ekonomi, yaitu tentang apa, bagaimana dan untuk siapa barang
diproduksi
1.4 Mengidentifikasi
hilangnya kesempatan pada tenaga kerja bila melakukan produksi di bidang
lain.
1.5 Mengidentifikasi sistem
ekonomi untuk memecahkan masalah ekonomi.
|
Kerja keras
Jujur
saling menghargai
Kerja keras
Jujur
saling menghargai
Kerja keras
Jujur
saling menghargai
Kerja keras
Jujur
saling menghargai
Kerja keras
Jujur
saling menghargai
|
Kerja keras.
Jujur.
saling menghargai orang lain
inovatif,
Kerja keras.
Jujur.
saling menghargai orang lain
inovatif,
Kerja keras.
Jujur.
saling menghargai orang lain
inovatif,
Kerja keras.
Jujur.
saling menghargai orang lain
inovatif,
Kerja keras.
Jujur.
saling menghargai orang lain
inovatif,
|
· Pengertian kebutuhan
· Macam-macam kebutuhan
· Hal-hal yang mempengaruhi kebutuhan
· Pengertian benda pemuas kebutuhan
· Macam-macam benda pemuas kebutuhan
· Kegunaan benda pemuas kebutuhan
·
Pengertian kelangkaan
·
Penyebab kelangkaan
·
Penentuan alokasi sumber daya ekonomi
·
Sikap rasional dalam memenuhi kebutuhan
· Barang apa yang akan diproduksi dan berapa
jumlahnya.
· Bagaimana cara memproduksi barang.
·
Untuk siapa barang tersebut diproduksi.
· Pengertian biaya sehari-hari dan biaya
peluang
·
Kurva kemungkinan produksi
· Pengertian sistem ekonomi
· Sistem ekonomi tradisional
· Sistem ekonomi pasar
· Sistem ekonomi komando
·
Sistem ekonomi campuran
|
· Mencari informasi tentang pengertian
kebutuhan manusia melalui berbagai macam sumber.
· Mengidentifikasi bermacam-macam kebutuhan
manusia di daerah setempat.
· Mendiskusikan kebutuhan manusia di daerah
setempat yang paling dominan.
· Mengklasifikasi jenis kebutuhan berdasarkan
tingkatannya.
·
Menggali informasi tentang kelangkaan.
·
Mendiskusikan faktor penyebab kelangkaan di
daerah setempat dan sekitarnya.
·
Mengidentifikasi berbagai sumber ekonomi
yang langka dan kebutuhan manusia yang tidak terbatas melalui studi pustaka
di daerah setempat dan sekitarnya.
·
Bersikap rasional dalam menyikapi berbagai
pilihan kebutuhan.
· Mengidentifikasi barang-barang apa,
bagaimana cara memproduksi, dan untuk siapa memproduksi melalui diskusi
kelompok dan studi kepustakaan.
· Mengkaji referensi tentang permasalahan
ekonomi untuk menemukan konsep biaya peluang.
· Bertanya jawab tentang perbedaan biaya
sehari-hari dan biaya peluang.
· Mendiskusikan contoh-contoh biaya peluang.
· Menggambar kurva kemungkinan produksi.
· Mengkaji referensi tentang sistem ekonomi.
· Mengidentifikasi sistem ekonomi yang ada dan
cara memecahkan masalah ekonomi melalui diskusi kelompok dan studi
kepustakaan.
|
· Mendeskripsikan pengertian kebutuhan.
· Mendeskripsikan jenis-jenis kebutuhan.
· Mengidentifikasi hal-hal yang memengaruhi
kebutuhan.
· Mengidentifikasi pengertian benda pemuas kebutuhan.
· Mendeskripsikan macam-macam benda pemuas
kebutuhan.
·
Mendeskripsikan
kegunaan benda pemuas kebutuhan.
·
Mendeskripsikan pengertian kelangkaan.
·
Mengidentifikasi
faktor-faktor penyebab kelangkaan.
·
Mengidentifikasi
pengalokasian sumber daya yang mendatangkan manfaat bagi rakyat banyak.
·
Bersikap
rasional dalam menyikapi berbagai pilihan.
· Mendeskripsikan barang apa yang diproduksi.
· Mendeskripsikan bagaimana cara memproduksi
barang.
· Mendeskripsikan untuk siapa barang
diproduksi.
· Membedakan biaya sehari-hari dengan biaya
peluang
· Menggambar kurva kemungkinan produksi
· Mendeskripsikan pengertian sistem ekonomi.
· Mendeskripsikan ciri-ciri, kebaikan dan
keburukan sistem ekonomi tradisional.
· Mendeskripsikan ciri-ciri, kebaikan dan
keburukan sistem ekonomi pasar.
· Mendeskripsikan ciri-ciri, kebaikan dan
keburukan sistem ekonomi komando.
· Mendeskripsikan ciri-ciri, kebaikan dan
keburukan sistem ekonomi campuran.
|
Jenis tagihan: kuis dan pertanyaan lisan melalui
Uji Penguasaan Materi, tugas individu dan kelompok (diskusi).
Bentuk tagihan: pilihan ganda, uraian obyektif,
uraian bebas, skala sikap
|
3 x 45 menit
2 x 45 menit
2 x 45 menit
2 x 45 menit
2 x 45 menit
|
Buku Ekonomi
dan sumber lain yang relevan
|
Mengetahui,
Kepala ,
|
|
, Juli 2011
Guru mapel Ekonomi
|
Langganan:
Postingan (Atom)